Rok Plisket Premium Kenali Perbedaan Bahan-nya Sebelum Membeli

Rok plisket premium mungkin sudah menjadi fashion kekininan untuk muslim atau pun non-muslim karena cocok dikenakan pada hangout ataupun acara formal , serta dengan pilihan warna beragam untuk dikenakan sehari-hari agar tidak bosan.

Sekarang banyak sekali supplier rok plisket yang menjual produk tersebut. Namun sebelum berbelanja admin sarankan kenali dulu berbagai bahan yang digunakan untuk pembuatan rok. Kali ini admin akan membahas tentang karakteristik dari bahan premium dengan kelebihan maupun kekurangannya.

rok plisket premium

Jenis-Jenis Bahan Rok Plisket Premium

Jenis bahan yang digunakan adalah Suede , Satin maupun Hyget Super. Perbandingan harga mungkin menjadi pertimbangan sebelum membeli rok premium, admin juga akan membahas satu persatu mengenai karakteristik dari bahan tersebut

1.Bahan Suede

Rok plisket premium

Suede di kenal sangat lembut , bahan yang menggunakan kulit asli seperti domba, sapi ataupun rusa yang sudah di olah menjadi rempelan pada rok. Bahan ini hampir menyerupai bludru dan memiliki keunggulan yaitu tidak membuat gerah , relatif murah , tahan lama serta tidak mudah rusak.

Salah satu kekurangan dari bahan rok plisket premium ini mungkin terletak pada cara perawatannya karena jika tidak dirawat dengan benar maka bahan ini akan menjadi cepat rusak , bahan satu ini juga sulit ditemukan di pasaran

2.Bahan Rok Plisket Premium Satin

rok plisket premium

Kain ini memiliki tampilan mengkilap seperti kain sutra. Tampilan ini menjadi pertimbangan dalam membeli karena memberikan kesan mewah , serta glamour. Untuk harga juga jauh lebih murah dari kain sutra yang mempunyai sifat mengkilap juga.

Kekurangan-nya seperti mudah kusut dan tidak bisa dicuci menggunakan mesin cuci karena mudah rusak dan berbulu jika salah dalam mencuci. Proses setrika pun harus bisa merapikan kembali sesuai modelnya agar ketika di pakai bentuk rempel nya seperti semula.

3.Bahan Hyget Super

rok plisket premium

Terakhir bahan rok plisket premium adalah Hyget Super. Karakter bahan ini cenderung tebal serta rapat dan memiliki penyerapan keringat yang baik , biasa bahan ini paling favorit dikarenakan tidak mudah kusut.

Harganya juga tergolong murah di bandingkan dengan suede atau satin. Bahan ini memiliki rempelan yang konsisten , tidak mudah kusut , dan perawatan yang mudah menjadikan bahan ini sebagai favorit untuk pembuatan rok.

Penutup

Nah seperti itu penjalasan 3 jenis bahan yang banyak beredar di pasaran dengan kelebihan maupun kekurangannya yang dapat digunakan sebagai saran sebelum membeli. Harga rok plisket premium biasa beragam tergantung dengan bahannya , Selamat berbelanja !

Sumber Gambar : Google Image

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *