MITSUBISHI XPANDER 2024 : HARGA DAN SPESIFIKASINYA

Salah Satu contoh gambar Mitsubishi Xpander

Mitsubishi Xpander menjadi salah satu mobil keluaran Mitsubishi yang menggabungkan karakter MPV (Multi Purpose Vehicle) dan SUV (Sport Utility Vehicle). Walapun begitu, model yang digunakan tetap dengan model wagon. Mitsubishi Xpander 2024 adalah 7 seater MPV yang tersedia dengan kisaran harga Rp 258 – 312 Juta di Indonesia.

Mobil jenis ini tersedia dalam 3 warna, 7 varian, 1 pilihan mesin, dan 2 opsi transmisi yakni manual dan CVT. Mobil ini memiliki ground clearance 220 mm dengan dimensi 4595 mm L x 1750 mm W x 1750 mm H.

Dengan transmisi manual dan kapasitas mesin 1499 cc, Mitsubishi Xpander menghasilkan tenaga 104 hp. Adapun mobil menyediakan kapasitas tempat duduk sebanyak 7 kursi.

Berikut adalah beberapa varian Mitsubishi Xpander 2024 beserta harga dan spesifikasinya di Indonesia :

Mitsubishi Xpander GLS M/T

Mitsubishi Xpander GLS M/T 7 Kursi MPV tersedia dengan harga mulai Rp 258,2 Juta di Indonesia. Mobil ini memiliki ground clearance 225 mm dengan dimens 4595 mm L x 1750 mm W x 1730 mm H. Lebih dari 117 pengguna telah memberikan penilaian untuk Xpander GLS M/T berdasarkan fitur, jarak tempuh, kenyamanan dan kinerja mesin.

Mitsubishi Xpander Exceed M/T

Mitsubishi Xpander Exceed M/T 7 Kursi MPV tersedia dengan harga mulai Rp 271,5 Juta di Indonesia. Mobil ini memiliki ground clearance 225 mm dengan dimensi 4595 mm L x 1750 mm W x 1750 mm H. Lebih dari 117 pengguna telah memberikan penilaian untuk Xpander Exceed M/T berdasarkan fitur, jarak tempuh, kenyamanan dan kinerja mesin.

Xpander Sport M/T

Mitsubishi Xpander Sport M/T 7 Kursi MPV tersedia dengan harga mulai Rp 294,85 Juta di Indonesia. Mobil ini memiliki ground clearance 220 mm dengan dimensi 4595 mm L x 1750 mm W x 1750 mm H. Lebih dari 117 pengguna telah memberikan penilaian untuk Xpander Sport M/T berdasarkan fitur, jarak tempuh, kenyamanan dan kinerja mesin.

Xpander Ultimate CVT

Varian Ultimate CVT 7 Kursi MPV tersedia dengan harga mulai Rp 312,9 Juta di Indonesia. Mobil ini memiliki ground clearance 220 mm dengan dimensi 4595 mm L x 1750 mm W x 1750 mm H. Lebih dari 117 pengguna telah memberikan penilaian untuk Xpander Ultimate CVT berdasarkan fitur, jarak tempuh, kenyamanan dan kinerja mesin.

Berikut adalah harga dan spesifikasi beberapa varian Mitsubishi Xpander 2024. buat kalian yang tertarik untuk membeli mobilnya, silahkan klik tautan yang tersedia☺️

Buat kalian juga yang sekarang mash bingung Memilih antara mobil SUV atau MPV. Kalian bisa kunjungi artikel yang tersedia untuk mengetahui mana yang cocok dengan kalian.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *