Begini Cara Cek Resi Shopee: Hanya satu menit

Apakah Anda baru saja belanja di Shopee dan ingin tahu status pengiriman paket Anda? Cek resi itu langkah penting untuk melacak pesanan Anda secara online. Tidak perlu risau, karena kami akan berikan panduan langkah demi langkah tentang cara mudah dan cepat untuk lihat cek resi di Shopee.

Cara Cek Resi Shopee Sangat Mudah

1. Shopee Xpress

Melalui Website:

  • Buka website https://spx.co.id/.
  • Masukkan nomor resi pesanan Anda.
  • Klik opsi “Lacak/Track” untuk melihat posisi pesanan Anda.

Melalui Aplikasi:

  • Buka aplikasi Shopee.
  • Pilih tab “Saya” di bagian bawah.
  • Klik tab “Pesanan Saya” dan kemudian tab “Dikirim”.
  • Klik ikon mobil untuk memeriksa keberadaan pesanan Anda.

2. J&T

Melalui Website:

  • Buka website https://www.jet.co.id/.
  • Masukkan nomor resi pesanan Anda pada bagian “Trace & Track”.
  • Klik logo pencarian untuk menampilkan posisi pesanan Anda.

Melalui Aplikasi:

  • Unduh aplikasi J&T Express di App Store atau Google Play.
  • Buka aplikasi, pilih “Cek Resi”, dan masukkan nomor resi.
  • Aplikasi akan menampilkan posisi pesanan Anda.

3. JNE

Melalui Website:

  • Buka website https://www.jne.co.id/id/beranda.
  • Masukkan nomor resi pesanan Anda pada bagian “Lacak Kiriman”.
  • Klik “Tracking” untuk melihat posisi pesanan Anda.

Melalui Aplikasi:

  • Unduh aplikasi MyJNE App di Store atau Google Play.
  • Buka aplikasi dan masukkan nomor resi pesanan Anda.
  • Aplikasi akan menampilkan posisi pesanan Anda.

4. ID Express

Melalui Website:

  • Buka website https://idexpress.com/.
  • Masukkan nomor resi pesanan Anda pada bagian “Cek Paket”.
  • Klik “Cek Paket” untuk melihat posisi pesanan Anda.

5. Ninja Xpress

Melalui Website:

  • Buka website https://www.ninjaxpress.co/id-id.
  • Masukkan nomor resi pesanan Anda pada bagian “Lacak kiriman”.
  • Klik “Lacak” untuk melihat posisi pesanan Anda.

6. Anteraja

Melalui Website:

  • Buka website https://anteraja.id/id/.
  • Masukkan nomor resi pesanan Anda pada bagian “Lacak Pengiriman”.
  • Klik logo pencarian untuk menampilkan posisi pesanan Anda.

Melalui Aplikasi:

  • Unduh aplikasi Anteraja di App Store atau Google Play.
  • Buka aplikasi, klik “Input AWB Number”, dan masukkan nomor resi.
  • Aplikasi akan menampilkan posisi pesanan Anda.

7. SiCepat

Melalui Website:

  • Buka website https://www.sicepat.com/checkAwb.
  • Masukkan nomor resi pesanan Anda pada bagian “Cek Resi”.
  • Klik “Lacak” untuk melihat posisi pesanan Anda.

Melalui Aplikasi:

  • Unduh aplikasi SiCepat di App Store atau Google Play.
  • Buka aplikasi dan masukkan nomor resi pesanan Anda.
  • Aplikasi akan menampilkan posisi pesanan Anda.

BACA JUGA Begini Cara Live di Shopee: Buat Penjualanmu Lebih Meningkat

Dengan dapat kemudahan untuk anda cek status pengiriman dari berbagai kurir yang bekerja sama dengan Shopee, Anda dapat lebih tenang menunggu pesanan Anda. Jangan ragu untuk pakai cara yang telah kami sajikan di atas setiap kali Anda ingin memantau posisi pesanan Anda. Semoga pengalaman belanja online Anda di Shopee semakin menyenangkan dan praktis! Terima kasih telah menggunakan layanan kami.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *