Fitri Cahyani

Kerja Sambil Nongki, Ini 4 Cafe Jakarta Barat untuk WFC Terhits

Sebelum membahas cafe Jakarta barat untuk WFC, mungkin banyak yang bingung ap aitu WFC. Tren work from cafe (WFC) atau nongkrong sambil kerja semakin hits di kalangan pekerja modern. Bekerja dari cafe menawarkan fleksibilitas dan kebebasan yang sulit didapat di kantor tradisional. Banyak orang memilih untuk bekerja dari cafe karena suasana yang lebih santai dan …

Kerja Sambil Nongki, Ini 4 Cafe Jakarta Barat untuk WFC Terhits Read More »

Gak Perlu Pusing Soal Biaya Kuliah, Ini Syarat Hingga Cara Mendaftar KIP

Kamu sedang memasuki fase penting dalam kehidupanmu, yaitu mempersiapkan diri untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi. Namun, biaya kuliah seringkali menjadi hambatan besar bagi banyak orang. Untungnya, ada Kartu Indonesia Pintar (KIP) yang bisa menjadi solusi bagi kamu yang ingin melanjutkan pendidikan tanpa perlu pusing soal biaya. Yuk, simak informasi lengkapnya di sini, …

Gak Perlu Pusing Soal Biaya Kuliah, Ini Syarat Hingga Cara Mendaftar KIP Read More »

4 Kampus Kuliah Kelas Karyawan Di Jakarta, Kuliah Sambil Berkarir

Menyadari bahwa biaya kuliah tidak semurah biaya sekolah di jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP) maupun Sekolah Menengah Atas (SMA), maka kehadiran universitas yang bisa kuliah sambil kerja adalah kabar baik terutama di kota Jakarta. Dengan adanya universitas yang membuka kuliah kelas karyawan dapat menjadi pembuka kesempatan bagi para karyawan untuk bisa meneruskan pendidikan ke jenjang …

4 Kampus Kuliah Kelas Karyawan Di Jakarta, Kuliah Sambil Berkarir Read More »

3 Magang Kementrian yang Masih dan Akan Buka, Buat Uang Saku Tambahanmu

Magang merupakan salah satu kegiatan yang sangat bermanfaat bagi mahasiswa dalam mengembangkan keterampilan dan pengetahuan mereka di dunia kerja. Salah satu opsi yang cukup menarik adalah magang Kementrian, yang tidak hanya memberikan pengalaman berharga tetapi juga dapat menjadi sumber penghasilan tambahan. Berikut adalah 3 Magang Kementrian yang masih membuka pintu bagi kamu yang ingin mendapatkan …

3 Magang Kementrian yang Masih dan Akan Buka, Buat Uang Saku Tambahanmu Read More »

Kuliah S2 Berapa Tahun dan Berapa Semester? Simak Penjelasan Lengkapnya!

Ketika mempertimbangkan untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi, banyak dari kita mungkin berpikir, “Kuliah S2 berapa tahun ya?” Pertanyaan ini tidaklah aneh, mengingat ketidakpastian yang sering muncul saat akan memulai perjalanan pendidikan lanjut. Kuliah S2, atau gelar magister, adalah langkah yang sering dipilih untuk mendalami pengetahuan dan memperluas peluang karier. Namun, sebelum memasuki …

Kuliah S2 Berapa Tahun dan Berapa Semester? Simak Penjelasan Lengkapnya! Read More »

Bibir Kering? Jangan Panik! Simak Cara Mengatasi Bibir Kering dan Rekomendasi Produk

Bibir kering dan pecah-pecah memang menyebalkan, ya? Aktivitas jadi terganggu, rasa percaya diri pun menurun. Tapi, jangan khawatir! Ada beberapa cara mengatasi bibir kering yang bisa kamu coba untuk mendapatkan kembali bibir yang halus dan sehat. Yuk, simak tips cara mengatasi bibir kering berikut Penyebab Bibir Kering Bibir kering bisa disebabkan oleh berbagai faktor, seperti: …

Bibir Kering? Jangan Panik! Simak Cara Mengatasi Bibir Kering dan Rekomendasi Produk Read More »

Para Pemula Wajib Tau! Ini Dia Urutan Make Up Pemula yang Dijamin Anti Gagal

Bagi wanita, make up bagaikan kunci untuk membuka pintu menuju penampilan yang cantik dan menarik. Namun, bagi para pemula, memahami urutan make up yang benar menjadi hal yang krusial. Artikel ini akan menjadi panduan lengkap bagi kamu yang ingin memulai perjalanan belajar make up dengan langkah-langkah sederhana, mendasar dan dijamin anti gagal Menguasai urutan make …

Para Pemula Wajib Tau! Ini Dia Urutan Make Up Pemula yang Dijamin Anti Gagal Read More »

Apa Itu Reksadana Pendapatan Tetap, Keuntungan, dan Risikonya

Kamu mungkin sudah sering mendengar tentang investasi, tetapi bagaimana dengan reksadana pendapatan tetap? Jika belum familiar, jangan khawatir, karena dalam artikel ini, kita akan membahas secara mendalam tentang apa itu reksadana pendapatan tetap, keuntungan yang bisa kamu dapatkan, serta risikonya. Apa Itu Reksadana? Reksadana merupakan instrumen investasi yang memungkinkan sekelompok investor untuk mengumpulkan dana bersama …

Apa Itu Reksadana Pendapatan Tetap, Keuntungan, dan Risikonya Read More »

Cara Mudah Daftar Bank BRI Online Terbaru 2024

Di era digital seperti sekarang ini, kemajuan teknologi telah mengubah banyak aspek kehidupan, termasuk dalam dunia perbankan. Salah satu bank yang terus berinovasi dalam memberikan layanan perbankan yang mudah diakses adalah Bank Rakyat Indonesia (BRI). Melalui aplikasi BRImo di ponsel, proses pembukaan rekening tabungan BRI dapat dilakukan secara online, tanpa perlu menghabiskan waktu untuk datang …

Cara Mudah Daftar Bank BRI Online Terbaru 2024 Read More »

Inilah Daftar Besaran Bunga Pinjaman Bank BRI Terbaru

Dalam dunia perbankan, bunga pinjaman bank bri menjadi pertimbangan utama bagi setiap calon peminjam. Bagaimana tidak, besaran bunga akan memengaruhi total biaya pinjaman yang harus kamu bayar. Salah satu bank yang menawarkan beragam produk pinjaman adalah Bank BRI. Untuk memahami lebih lanjut tentang besaran suku bunga pinjaman bank bri terbaru, mari kita eksplorasi bersama. Mengetahui …

Inilah Daftar Besaran Bunga Pinjaman Bank BRI Terbaru Read More »