Mau Kredit Mobil Tapi Masih Bingung? Yuk Coba Kredit Mobil Syariah

Mobil merupakan kendaraan yang sangat penting pada masa kini, terutama bagi keluarga baru yang memiliki mobilitas yang mulai cukup tinggi. Ditambah peminat roda empat makin taun semakin tinggi. Banyaknya promo yang di lakukan oleh delaer kendaraan roda empat merupakan salah satu faktor meningkatnya peminat roda empat. Dengan tingginya animo peminat roda empat merupakan kesempatan bagi dealer dealer menawarkan promo dan tawaran menariknya seperti “Kredit mobil tanpa dp”, “Cicilan murah” dan lain sebagainya. Banyak pertimbangan para kosumen memilih pilihan kredit sebagai opsi pembelian mobil mulai dari keterbatasan dana konsumen hingga menarik nya promo dan cicilan yang di tawarkan. Kredit mobil syariah memberikan opsi keuntungan yang banyak untuk konsumen.

Kredit mobil memiliki 2 tipe yaitu konvensional dan syariah, tetapi saat ini kredit syariah menjadi salah satu pembiayaan yang sangat diminiati oleh masyarakat. Dengan beberapa fitur ungulan kredit syariah menjadi tolak ukur keputusan masyarakat untuk KreditSyariah sebagai alternative ingin membeli kendaraan secara kredit

Source : freepik

Kredit Mobil Syariah

Kredit Mobil Syariah Merupakan Transaksi pembelian mobil baru maupun bekas secara non-tunai dengan menggunakan metode halal sesuai dengan syariat dan ajaran islam. Keunggulannya konsumen tidak akan di bebankan oleh bunga untuk setiap cicilannya, disamping itu pemberian bunga dalam sebuah transaksi termasuk perbuatan riba.

Perbedaannya kredit syariah menggunakan sistem akad pada pada transaksi jual beli nya, dengan menetapkan angka dan margin keuntungan kepad apembeli. Keuntungan didapatkan dalam kesepakatan antara penjual dan pembeli sehingga konsumen mengetahui keuntungan yang di dapat oleh penjual dan lembaga pembiayaan

Minat kredit syariah cukup tinggi, pada saat ini konsumen banyak yang beralih ke kredit syariah dengan banyak keuntungan kini konsumen mulai mempertimbangkan untuk memakai kredit syariah dibandingkan dengan kredit mobil konvensional, faktor bunga bisa jadi perbandingan konsumen, nila bunga yang semakin tinggi menyebabkan konsumen beralih ke kredit mobil konvensional

Perbedaan antara Kredit Mobil Syariah dengan Kredit Mobil Konvensional

Terdapat dua jenis kredit yaitu kredit mobil konvensional dan kredit mobil syariah apa kira kira yang membedakan diantara kedua kredit tersebut? ini penjelasannya.

1. Transaksi Kredit Mobill Syariah

Peminjaman uang penggunaan suku bunga yang diberikan kepada debitur atau konsumen merupakan konep dasar transaksi kredit konvensonal. Sedangkan kredit syariah dilaksanakan menggunakan prinsip transaksi jual beli yang bermanfaat, dimaksudkan bahwa konsumen dengan pihak bank syariah mengetahui pembiayaan yang disepakati antara kedua belah pihak sesuai dengan prinsip agama islam.

Mau Kredit Mobil, Yuk Coba Kredit Mobil Syariah

Source : freepik

Baca juga : Gaya Hidup Hemat: Memilih Mobil Harga 100 Juta yang Tetap Trendy

2. Hubungan Antara Konsumen dengan Perusahaan Pembiayaan yang Transparan

konsumen dengan bank berbasis syariah seperti penjual dan pembeli dimana sistem akad kredit akan di lakukan oleh kedua belah pihak mengutamakan sistem tanpa riba membuat konsumen dengan pihak bank merasa lebih transparan

3. Pendanaan

Sistem pendaan yang dilakukan oleh kredit mobil konvensional. Pihak bank menjadi sumber pendaan bagi konsumen. Namun jika pada kredit syariah tetap menggunakan sistem tanpa riba

Mau Kredit Mobil, Yuk Coba Kredit Mobil Syariah
Modern way of signing contract of buying car

Source : freepik

4. Jenis Usaha Konsumen dan Tujuan Penggunaan Kendaraan

Jenis Usaha dalam kredit syariah harus jelas dan tidak boleh bertentangan dengan syariat islam. Sesuai dengan syarat dan ketutannya. Perbedaan dengan konvensional diperbolehkan selama tidak bertentangan dengan peraturan perundangan Republik Indonesia

5. Asuransi

Asuransi mobil pada kredit syariah diberlakukan dengan konsep tolong menolong atau Sharing Risk, sesuai dengan syarat kredit mobil syariah. Sedangkan konsep asuransi konvensional yaitu dengan konsep transfer risk .

6. Keuntungan

Keuntungan penggunaan kredit syariah lebih ke trransaksi yang sangat transparan antara kedua belah pihak. Lembaga pembiayan atau kredit secara konvensional memperoleh keuntungan melalui bunga yang telah di bebankan kepad konsumen bersamaan dengan pengembalian pokok

Mau Kredit Mobil, Yuk Coba Kredit Mobil Syariah

source : freepik

Kredit syariah memang sangat menarik untuk konsumen dengan keuntungan yang sangat bermanfaat. Dengan banyaknya permintaan konsumen kini Honda dapat memenuhi kebutuhan konsumen untuk memenuhi kebutuhan dalam kredit syariah disamping itu Honda memiliki promo – promo menarik untuk konsumen yang akan melakukan kredit mobil syariah ditambah promo menarik bagi 100 orang pertama. Yuk di cek “Hot promo Honda bulan agustus ini”

source : promohonda

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *