Daftar Member Eiger Hemat? Caranya Disini!

daftar member eiger bisa lebih hemat

Buat kamu yang mau beli produk Eiger dengan hemat, kamu bisa daftar member Eiger biar bisa lebih hemat Cari tau dibawah ya. Jika kamu seorang pecinta alam dan sering melakukan kegiatan petualangan di alam bebas, pastinya kamu sudah tidak asing lagi dengan merek Eiger. Eiger adalah salah satu merek terkemuka yang memproduksi berbagai macam perlengkapan dan aksesoris untuk kegiatan petualangan.

Produk Eiger terbilang lengkap mulai dari tas, sepatu, pakaian, dan aksesoris lainnya. Namun, seringkali produk-produk Eiger memiliki harga yang cukup tinggi, sehingga bagi sebagian orang mungkin menjadi kendala untuk membelinya. tapi dengan daftar member Eiger kamu jadi lebih hemat.

Sebagai seorang pencinta alam, kamu pasti sudah tidak asik dengan Brand Eiger. Eiger merupakan brand yang terkenal oleh berbagai produk perlengkapan petualangan mulai dari jaket, tas, sepatu, pakaian serta aksesoris lainnya. Namun produk Eiger memiliki harga yang cukup tinggi.

Bagi kamu yang ingin membeli produk eiger dengan hemat. kamu dapat menikmati berbagai promo dan diskon khusus untuk member Eiger atau yang biasa disebut Eiger Adventure Club.

Member Eiger Untuk Apa?
Member Eiger atau Eiger Adventure Club yang disingkat EAC adalah program keanggotaan yang ditawarkan oleh Eiger. Program ini memungkinkan member Eiger alias Eigerian untuk memperoleh berbagai keuntungan seperti diskon, cashback, dan hadiah eksklusif. Bagi Eigerian yang telah menjadi member, Eigerian dapat memperoleh poin yang bisa ditukarkan dengan berbagai produk Eiger.

Member Eiger Keuntungannya Apa?
Bagi Eigerian yang mendaftar dalam program EAC, Eigerian akan diberikan benefit berupa poin yang bisa didapatkan setiap bertransaksi produk Eiger di Eiger Adventure Store, website official Eiger yaitu eigeradventure.com, melalui program EIGERPreneur, dan EIGER Adventure Offcial Store-Lazada. Eigerian juga berkesempatan untuk mendapatkan voucher potongan belanja yang dapat digunakan dengan cara menukarkan poin yang sudah dikumpulkan melalui proses transaksi maupun non-transaksi. Semakin banyak belanja, semakin besar kemungkinan untuk naik level dan mendapatkan lebih banyak keuntungan!

Fitur level member Eiger
Program member EAC terdiri dari beberapa level, yaitu member level blue, Silver, Gold, dan Platinum. Setiap level memiliki syarat dan keuntungan yang berbeda-beda. Untuk mencapai level tertentu, Eigerian harus mencapai target belanja yang telah ditentukan oleh Eiger. Berikut informasi selengkapnya:

  • Member Level Blue : member yang sudah berbelanja sampai dengan Rp 2.500.000 selama satu tahun (sejak menjadi member). Mendapatkan 100 poin setiap transaksi minimal Rp 10.000 (berlaku kelipatan)
  • Member Level Silver : member yang sudah berbelanja sampai dengan Rp 5.000.000 selama satu tahun (sejak menjadi member). Mendapatkan 200 poin setiap transaksi minimal Rp 10.000 (berlaku kelipatan)
  • Member Level Gold : member yang sudah berbelanja sampai dengan Rp 7.500.000 selama satu tahun (sejak menjadi member). Mendapatkan 300 poin setiap transaksi minimal Rp 10.000 (berlaku kelipatan)
  • Member Level Platinum : member yang sudah berbelanja lebih dari Rp 7.500.000 selama satu tahun (sejak menjadi member). Mendapatkan 500 poin setiap transaksi minimal Rp 10.000 (berlaku kelipatan)

Member Eiger Cara Dapat Poin Gimana?
Poin EAC bisa didapatkan dari setiap bertransaksi produk Eiger baik di Eiger Adventure Store, website official yaitu Eiger eigeradventure.com, program EIGERPreneur, dan Eiger Adventure Offcial Store-Lazada. Eigerian juga bisa mendapatkan poin dengan mudah tanpa bertransaksi, yaitu melalui aplikasi Eiger dengan berbagai cara antaralain sebagai berikut: membaca dan membagikan artikel, mengikuti misi yang terdapat di menu Eiger Experience, dan mengajak teman menjadi member EAC dengan membagikan kode referral.

Member Eiger Cara Pakai Poin Gimana?
Poin yang sudah Eigerian kumpulkan melalui proses transaksi maupun non-transaksi dapat ditukarkan dengan voucher potongan belanja. Voucher potongan belanja EAC dapat digunakan kembali untuk berbelanja produk Eiger di Eiger Adventure Store, website official Eiger yaitu eigeradventure.com, program EIGERPreneur, dan Eiger Official Store-Lazada.

keuntungan member eiger

Jadi Tunggu apalagi, langsung daftarkan diri kamu sebagai Eiger Adventure Club(EAC) dan jadilah Eigerian sejati dengan cara daftar member eiger biar jadi lebih hemat disini. Cara daftarnya juga mudah dan gratis, kamu hanya perlu mengisi nama, alamat email, nomor handphone, kata sandi dan kode refferal jika kamu memiliki teman yang sudah bergabung sebagai member EAC. Jika kamu sudah berhasil, selamat kamu telah menjadi Eigerian sejati dan dapatkan promo menarik dari Eiger melalui aplikasi yang tersedia di toko aplikasi smartphone kamu. Buat kamu yang ingin tau informasi lain seputar eiger, cek dibawah ya.

Kelebihan Brand Eiger
Ekspansi Brand Eiger
Outfit Brand Eiger
Sepatu Brand Eiger
Sepatu Gunung Eiger
Sleeping Bed Eiger

Source:
https://eigeradventure.com/
https://club.eigeradventure.com/membership
https://club.eigeradventure.com/daftar
https://www.youtube.com/@eigeradventurevideos

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *